Apakah Anda membutuhkan rekomendasi laptop untuk desain grafis yang dijual dengan harga terjangkau? Jika iya, maka Anda berada di tempat yang tepat. Sebab, artikel kali ini akan menyebutkan daftar laptop yang cocok untuk itu.
Agar bisa digunakan untuk kebutuhan di atas, spesifikasi laptop harus mendukung. Sebab bagaimanapun, Anda harus menginstal berbagai software grafis yang dibutuhkan di laptop. Sementara rata-rata software tersebut hanya bisa dioperasikan dengan baik pada laptop dengan spesifikasi tinggi.
Saat ini banyak sekali jenis laptop yang bisa dipilih untuk kebutuhan desain grafis. Agar tidak bingung memilih, di bawah ini akan disebutkan beberapa rekomendasi laptop yang cocok untuk aktivitas tersebut.
Detail Ulasan 11 Laptop untuk Desain Grafis Terbaik
1. Asus A409Ma-BV111T N4000
Laptop paling pertama direkomendasikan di sini adalah Asus A409Ma-BV111T N4000. Spesifikasinya memang mendukung untuk itu, terbukti dengan disematkannya RAM sebesar 4GB dan Processor Intel Celeron N4000 pada laptop tersebut.
Kualitas layarnya juga sangat mendukung untuk kegiatan tersebut. Hal ini bisa dilihat dari teknologi Intel UHD Graphics 600 yang disematkan padanya.
2. HP 14S
Laptop berikutnya yang juga direkomendasikan adalah HP 14S. Selain harga banderolnya yang terjangkau, spesifikasi laptop ini juga mendukung untuk itu.
Bayangkan saja, laptop ini dibekali dengan Prosesor Intel® Core™ Generasi ke-103, yang menjadikan performanya sangat tangguh. Baterai berkualitas yang disematkan padanya mampu bertahan lama hingga 17 jam dan dibekali dengan fitur fast charger.
3. Axioo MyBook 14 Lite
Meskipun laptop dengan merek Axioo umumnya dijual dengan harga murah di pasaran saat ini. Tapi pabrikan laptop tersebut tidak ingin ketinggalan dengan merilis laptop untuk kebutuhan desain grafis.
Salah satu buktinya adalah Axioo MyBook 14 Lite. Laptop ini dibekali dengan layar LCD berukuran 14 inchi, RAM 4GB, Processor i3, dan yang lainnya. Berdasarkan spesifikasi tersebut, tentu saja laptop ini sangat cocok untuk aktivitas yn disebutkan.
2. Lenovo IdeaPad D330
Jika Anda lebih suka menggunakan laptop dengan fitur touchscreen, maka Lenovo IdeaPad D330 bisa menjadi pilihan yang tepat.
Tentu saja spesifikasi laptop ini sangat mendukung untuk kegiatan desain grafis, terbukti dengan disematkannya RAM 4 GB, Processor Intel, serta fitur grafis dari NVIDIA Geforce pada laptop ini.
3. HP 14-BW018AU
Sebagai salah satu pabrikan laptop dengan pasar yang luas di Indonesia, tidak heran jika HP merilis banyak laptop untuk desain grafis. Selain laptop HP 14S yang disebutkan sebelumnya, laptop HP-14BW018AU ini juga sangat cocok untuk itu.
Spesifikasinya tentu saja mendukung untuk kebutuhan desain grafis. Bisa dilihat dari penyematan RAM 4GB dan Processor AMD Quad Core A8 pada laptop ini. Soal harga, tentu lumayan terjangkau untuk laptop dengan spesifikasi seperti itu.
4. Asus X441UA-WX099D
Jika Anda membutuhkan laptop untuk desain grafis yang dijual dengan kisaran harga 5 jutaan rupiah, maka Asus X441UA-WX099D bisa menjadi salah satu pilihan yang tepat.
Dengan menggunakan laptop ini, Anda bisa menjalankan berbagai macam aplikasi editing tanpa harus mengkhawatirkan lag. Pasalnya, laptop ini dibekali dengan RAM 4GB dan Processor Intel Core i3.
5. Asus VivoBook Max X441BA
Masih dengan merek Asus, laptop Asus VivoBook Max X441BA ini juga cocok digunakan untuk kebutuhan desain grafis. Berkat kapasitas penyimpanan hingga 1 TB HDD padanya, Anda bisa menyimpan berbagai aplikasi editing yang dibutuhkan.
Spesifikasi laptop ini tentu sangat mumpuni untuk kebutuhan desain grafis. Terbukti dengan penyematan RAM 4GB, NVIDIA Geforce, dan Processor i3 pada laptop ini.
6. Lenovo IdeaPad 320 Core i3
Laptop Lenovo IdeaPad 320 Core i3 memiliki desain yang lebih langsing dan modern. Spesifikasinya yang mumpuni menjadikannya sangat cocok digunakan untuk aktivitas desain grafis.
Laptop ini dibekali dengan processor terbaru yang menjadikan performanya sangat handal. Untuk kebutuhan penyimpanan data, laptop ini dibekali dengan 1TB HDD. Tentunya Anda bisa menyimpan berbagai perangkat pendukung aktivitas desain grafis dengan kapasitas penyimpanan sebesar itu.
7. Dell Vostro 3468
Keunggulan Dell Vostro 3468 yang menjadikannya sebagai salah satu laptop terbaik untuk desain grafis adalah dual slot RAM yang disematkan padanya. Salah satu RAM berkapasitas 4GB, sedangkan RAM lainnya berkapasitas 16GB.
Prosesor yang disematkan pada varian laptop ini berbeda-beda, ada yang disematkan dengan Processor Intel Celeron 3855U dan ada juga yang disematkan dengan Intel Core i3, Intel Core i5-7200U atau Intel Core i7-7500U.
8. Dell Inspiron 3442 Core i3
Masih dari Dell, laptop yang bernama Dell Inspiron 3442 Core i3 juga sangat cocok digunakan oleh Anda yang membutuhkan perangkat komputer untuk kebutuhan desain grafis. Harga jualnya juga masih terjangkau, berkisar 4 jutaan rupiah saja.
Selain unggul dari segi mesin, laptop yang satu ini juga memiliki keunggulan dari segi desain yang minimalis dan bodi yang ringan. Oleh karena itu, Anda tidak akan kesulitan ketika harus membawa laptop ini dalam aktivitas sehari-hari Anda.
9. Acer Nitro 5 AN515-52
Produk berikutnya yang juga direkomendasikan untuk Anda adalah Laptop Acer Nitro 5 AN515-52. Laptop ini dibekali dengan Processor Intel Core i5 8300H dan teknologi grafis NVIDIA Geforce GTX 1050.
Perpaduan prosesor dan grafis di atas menjadikan kinerja laptop ini sangat handal dan cocok untuk desain grafis. Terlebih lagi layarnya sangat mendukung, yaitu berukuran 15 inch dengan resolusi sebesar 1920 × 1080 pixel.
Kualitas layarnya seperti yang disematkan pada laptop tersebut tentunya menjadikan kegiatan desain grafis Anda semakin menyenangkan.
10. Dell XPS 15 9570
Laptop yang bernama Dell XPS 15 9570 ini memiliki desain yang ramping dan bobot yang ringan. Ukuran layarnya sebesar 15.6 inci dengan tingkat resolusi sebesar 3840 × 2160 pixel. Kapasitas penyimpanannya pun lumayan besar, yaitu 512GB SSD.
Laptop ini dibekali dengan Processor Intel Core i7-8750 dari Intel Generasi ke-8 dan RAM DDR4 16GB. Tidak heran jika performanya sangat bagus dan mendukung kebutuhan desain grafis.
11. Apple MacBook Pro
Laptop besutan Apple tentu tidak diragukan kualitasnya, termasuk dalam hal ini Apple MacBook Pro. Performa laptopnya sangat mendukung untuk kebutuhan desain grafis. Harga jualnya pun tergolong terjangkau, berkisar 5 juta rupiah saja.
Sebagai laptop yang diproduksi oleh Apple, tentu saja komponen yang disematkan di dalamnya sangat unggul. Hal tersebut sudah merupakan hal yang lumrah untuk setiap produk yang dirilis oleh Apple.
Dengan performa yang handal, sangat wajar jika laptop ini juga dikategorikan sebagai laptop terbaik untuk desain grafis.
Demikianlah daftar laptop untuk desain grafis yang direkomendasikan untuk Anda pada postingan kali ini. Jika Anda sedang mencari rekomendasi laptop yang bagus untuk kebutuhan desain grafis, maka daftar laptop yang disebutkan di atas bisa menjadi pilihan terbaik Anda.