Aplikasi Jadwal Liga Inggris 2016/2017 Lengkap 38 Pekan – bagi para penggemar sepak bola setiap pertandingan pasti sangat dinantikan. Ketika musim Liga Inggris digelar banyak sekali pecinta sepak bola baik itu laki-laki atau pun wanita yang tidak segan-segan meluangkan waktunya untuk menonton bola. Bahkan anak-anak pun rela meluangkan waktunya demi klub kesayangannya.
Bahkan di beberapa tempat menyediakan tempat khusus untuk nobar atau nonton bareng pertandingan. Hal ini adalah hal yang mengasyikan karena kita dapat menonton bersama-sama dengan siapa pun itu. Berteriak bersama ketika gol atau pun tidak menambah keseruan dalam menonton pertandingan sepak bola. Tentunya hal ini juga dapat menambah teman di sekitar kita juga.
Pada musim 2016/2017 tentunya menjadi musim yang dinantikan. Oleh karena itu, gilarpost.com akan memberikan info mengenai Aplikasi Jadwal Liga Inggris 2016/2017 Lengkap 38 Pekan yang merupakan rangkuman Jadwal Liga Inggris musim 2016/2017. Simak kuy artikel ini.
Aplikasi Jadwal Liga Inggris 2016/2017
Salah satu liga yang dioperasikan oleh The Football Association (FA) yaitu The Football Association Challenge Cup atau biasa disebut dengan Piala FA. Piala FA merupakan pertandingan sepak bola yang dilakukan di Inggris di tiap tahunnya. Pertandingan ini merupakan pertandingan sepak bola tertua di dunia.
Pemenang pada Liga Inggris atau English Premiere League (EPL) musim 2015/2016 yaitu Leicester City. Arsenal pun harus rela berada di peringkat kedua setelah pertandingannya melawan Tottenham Hotspur. Apakah musim 2016/2017 ini Leicester City tetap dapat mempertahankan gelar Championnya?
Liga Inggris 2016/2017 dimulai dengan klub terbaik dan terdiri dari 38 pertandingan selama musim 2016/2017. Pencinta sepak bola mulai memprediksi siapa pemenang di liga Inggris musim kali ini. Namanya sebuah prediksi bisa saja benar dan bisa juga salah. Berikut ini Daftar Unggulan Juara Teratas 2016/2017 yaitu:
a. Chelsea
b. Tottenham Hotspur
c. Manchester City
d. Manchester United
e. Liverpool
Jadwal Liga Inggris musim 2016/2017 ini dibuat ke dalam Aplikasi Jadwal Liga Inggris 2016/2017 untuk memudahkan Anda dalam menikmati pertandingan musim ini. Tentunya Anda tidak akan melewatkan pertandingan dari klub kesayangan Anda.
Dengan Aplikasi Jadwal Liga Inggris 2016/2017, Anda dapat mengetahui jadwal pertandingan musim ini. Aplikasi ini sangat mudah digunakan karena menggunakan Microsoft Excel. Anda bisa mendownload aplikasi tersebut ya.
Klub Liga Inggris 2016/2017
Klub pada Liga Inggris 2016/2017 ini diikuti oleh 20 klub yang akan memeriahkan Piala FA kali ini. Berikut ini merupakan klub yang akan bertanding di Liga Inggris pada musim 2016/2017 dilengkapi dengan nama pelatih di musim ini yaitu:
Klub | Pelatih |
---|---|
AFC Bournemouth | Eddie Howe |
Arsenal | Arsene Wenger |
Burnley | Sean Dyche |
Chelsea | Antonio Conte |
Crystal Palace | Alan Pardew |
Everton | Ronald Koeman |
Hull City | – |
Leicester City | Claudio Ranieri |
Liverpool | Jurgen Klopp |
Manchester City | Pep Guardiola |
Manchester United | Jose Mourinho |
Middlesbrough | Aitor Karanka |
Southampton | Claude Puel |
Stoke City | Mark Hughes |
Sunderland | David Moyes |
Swansea City | Francesco Guidolin |
Tottenham Hotspur | Mauricio Pochettino |
Watford | Walter Mazzarri |
West Bromwich Albion | Tony Pulis |
West Ham United | Slaven Bilic |
Pelatih-pelatih tersebut merupakan pelatih yang melatih para tim pemain Liga Inggris musim 2016/2017. Tetapi pelatih dari Klub Hull City yaitu Steve Bruce mengundurkan diri. Kemudian digantikan oleh Mike Phelan. Hingga akhirnya tidak ada pelatih yang melatih Klub Hull City hingga musim berakhir.
Dari ke-20 klub tersebut terdapat pelatih yang baru yang akan melatih para pemain di klubnya. Berikut ini beberapa tim yang memiliki pelatih baru di antaranya yaitu:
a. Everton
b. Chelsea
c. Crystal Palace
d. Hull City
e. Leicester City
f. Manchester City
g. Manchester United
h. Middlesbrough
i. Southampton
j. Sunderland
k. Swansea City
l. Watford
Dengan kehadiran pelatih baru, klun menjadi semakin meningkatkan kemampuannya. Apakah pada musim kali ini pertandingan semakin seru?
Baca Juga:
- Sering Kali Flu dan Sakit Kepala? Begini solusinya
- Cara Lengkap Transfer Atau Terima Uang Ke SeaBank
- Edit Foto 3×4 Online Paling Simpel? Berikut Daftar Situs-nya
- Seabank Indonesia ‘Bank Digital yang Bikin Cuan 2023
- Cara Mendapatkan Kartu ATM Seabank Terbaru
Demikianlah artikel mengenai Aplikasi Jadwal Liga Inggris 2016/2017 yang telah diinfokan. Semoga artikel ini membantu Anda sehingga tidak ketinggalan menonton Liga Inggris kesayangan Anda. Terima kasih.